Review Hosting Termurah

Hosting Termurah memberikan harga hosting yang murah mulai Rp5.000,00 dengan Unlimited Bandwidth dan Free SSL selamanya.
Avatar
Iwan Avicena
|
May 25, 2023 10:56 am
Fakta Hosting - Homepage Hostingtermurah

Hostingtermurah peringkat #21 dari 30 hosting

Menginjak posisi ke 21 dari 30 penyedia hosting versi Faktahosting, diduduki oleh Hosting Termurah. Masing-masing hosting yang kami review memiliki keunikannya sendiri-sendiri. Begitu juga dengan Hosting Termurah.

Penyedia hosting yang berdiri sejak tahun 2013 ini memiliki layanan yang menurut kami tergolong lengkap. Untuk bisa bersaing dalam industri hosting yang ketat, Hosting Termurah memiliki jenis paket, yaitu Paket Cloud Hosting Indonesia Direct Admin Litespeed, Cloud Hosting Indonesia Litespeed cPanel, Cloud Hosting Singapore Direct Admin Litespeed, Cloud Hosting Singapore cPanel, Cloud Hosting Amerika Direct Admin, dan Cloud Hosting Combo. 

Menurut kami, sekilas apa yang ditawarkan Hosting Termurah kepada calon penggunanya memang menarik. Setelah mencermati dengan seksama, ternyata ada satu hal yang hilang namun fatal akibatnya. Ya, di semua paket Hosting Termurah, tidak ada satupun yang memberikan fitur kapasitas unlimited disk, bahkan di paket paling mahal sekalipun. 

Hal lain yang patut disayangkan selain tidak adanya fitur unlimited disk adalah respon dari customer support  yang terhitung sangat lama. Kami bahkan sampai harus menunggu selama 10 jam untuk medapatkan balasan email dari tim supportnya. Ya, karena mereka melayani support hanya dengan menggunakan email. Bayangkan, Anda sedang dalam situasi darurat, namun tidak segera mendapatkan bantuan, sangat mengesalkan bukan? 

Fakta Hosting - PaketPilihan paket di Hosting Termurah

Hosting Termurah menyediakan pilihan paket dengan enam layanan yang berbeda. Namun disini kami menyediakan data dua jenis paket layanan yang menjadi best seller mereka,  yaitu Cloud Hosting Indonesia Direct Admin Litespeed dan Cloud Hosting Indonesia Litespeed cPanel. Keduanya memiliki harga dan sumber daya yang berbeda.

Paket Cloud Hosting Indonesia Direct Admin Litespeed

Ini merupakan layanan hosting yang disediakan bagi web developer atau pengguna secara personal. Pada paket ini lebih mengutamakan ekonomis. Pilihan paketnya adalah :

1. ID-DA Hemat A.

Pada paket ini, harga yang ditawarkan adalah Rp5.000,00 per bulan. Memiliki kapasitas 250 MB dan sudah unlimited bandwidth. Gratis SSL selamanya.

250 MB Disk Space
1 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
DirectAdmin Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

2. ID-DA Hemat B.

Dengan kapasitas 500 MB dan bandwidth yang sudah unlimited, harga pada paket ini dibanderol Rp8.000,00 per bulan.

500 MB Disk Space
2 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
DirectAdmin Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

3. ID-DA Hemat C.

Ini merupakan paket best seller yang harga per bulannya adalah Rp10.000,00. Dengan memilih paket ini, Anda sudah memiliki unlimited bandwidth dengan kapasitas 1000 MB.

1000 MB Disk Space
3 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
DirectAdmin Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

4. ID-DA Hemat D.

Harga yang ditawarkan pada paket ini adalah Rp20.000,00 per bulan. Kapasitas yang akan dapatkan adalah 2000 MB dengan unlimited bandwidth. Gratis SSL selamanya dengan License Divi WordPress.

2000 MB Disk Space
4 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
DirectAdmin Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

Pilihan Paket Hosting Indonesia LiteSpeed cPanel

Paket Hosting Indonesia LiteSpeed cpanel merupakan layanan cPanel shared hosting yang cocok dipakai untuk Anda yang ingin membuat website dengan target visitor Indonesia. Pada paket ini sudah dilengkapi dengan teknologi SSD & LiteSpeed webserver yang dapat meningkatkan kecepatan website hingga 10x lipat. Pilihan paketnya antara lain :

1. ID Hemat A.

Harga yang ditawarkan pada paket ini adalah Rp10.000,00 per bulan. Memiliki kapasitas 250 MB dengan bandwidth yang sudah unlimited.

250 MB Disk Space
1 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

2. ID Hemat B.

Paket ini menghadrikan kapasitas sebesar 500 MB dengan bandwidth yang sudah unlimited. Harga yang ditawarkan untuk paket ini adalah Rp12.500,00 per bulan.

500 MB Disk Space
2 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

3. ID Hemat C.

Paket ini merupakan paket best seller yang cocok untuk Anda. Memiliki kapasitas 1000 MB dengan unlimited bandwidth. Harga yang ditawarkan untuk paket ini adalah Rp15.000,00.

1000 MB Disk Space
3 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

4. ID Hemat D.

Harga yang ditawarkan untuk paket ID Hemat D adalah Rp25.000,00. Kapasitasnya sudah mencapai 2000 MB dengan unlimited bandwidth.

2000 MB Disk Space
4 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

5. ID Personal A.

Harga yang ditawarkan pada paket ini adalah Rp30.000,00 per bulan. Kapsitasnya mencapai 3 GB dengan unlimited bandwidth.

3 GB Disk Space
5 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park DomainU
nlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

6. ID Personal B.

Pada paket ini sudah memiliki kapasitas hingga 4 GB dengan unlimited bandwidth. harga yang ditawarkan adalah Rp40.000,00 per bulan.

4 GB Disk Space8 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

7. ID Personal C.

Harga yang ditawarkan pada paket ini adalah Rp50.000,00 per bulan. Kapasitasnya mencapai 5 GB dengan unlimited bandwidth.

5 GB Disk Space
10 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

8. ID Personal D.

Paket ini sudah memberikan kapasitas sebesar 6 GB dengan unlimited bandwidth. Harga yang ditawarkan untuk paket ini adalah Rp60.000,00 per bulan.

6 GB Disk Space
13 Addon Domain
Unlimited Subdomain
Unlimited Park Domain
Unlimited Bandwidth
Unlimited MySQL Database
Unlimited Email & FTP Account
cPanel Control Panel
LiteSpeed Webserver
Gratis SSL Selamanya
Gratis License Divi WordPress

Fakta Hosting - PlusApa saja keunggulan memilih layanan hosting di Hosting Termurah?

  1. Harga hosting yang murah.
  2. Sumber daya yang sudah maksimal.
  3. Proses aktivasi yang cepat.

Fakta Hosting - MinusKekurangan seperti apa yang masih ada di Hosting Termurah?

  1. Space yang belum Unlimited untuk semua paket.
  2. Belum gratis domain selamanya.
  3. Tidak ada disk space unlimited di semua paket

Fakta Hosting - RekomendasiMengapa Kami Tak Merekomendasikan Hosting Termurah Kepada Anda?

Kami tidak merekomendasikan Anda untuk memilih layanan web hosting di Hosting Termurah karena beberapa hal sebagai berikut;

  • Space yang belum unlimited untuk semua paket
  • Tidak ada gratis domain selamanya
  • Tidak ada disk space unlimited di semua paket

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *